Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPA (Acak)
Sebuah termometer X setelah ditera dengan termometer Celcius di dapat 40⁰C = 80⁰X dan 20⁰C = 50⁰X. Jika suhu sebuah benda 80⁰C, maka berapa ⁰X suhu benda tersebut?
A. 100 ⁰X
B. 120 ⁰X
C. 140 ⁰X
D. 160 ⁰X
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Listrik Statis - IPA SMP Kelas 9
Dua buah muatan P dan Q saling didekatkan. Jika muatan P diperbesar 3 kali dan jarak kedua muatan dijauhkan 2 kali semula, maka gayanya akan menjadi …
A. 2/9 F
B. 3/4 F
C. 9/2 F
D. 4/3 F
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Senam Lantai - Penjaskes PJOK SMA Kelas 10
- US PPKn SMA Kelas 12
- Pronouns (Kata Ganti) - Bahasa Inggris
- PTS PAI SD Kelas 4
- Integrasi Nasional - PPKn SMA Kelas 10
- PTS Tema 3 SD Kelas 6
- MID Semester 1 Ganjil Penjas PJOK SMA Kelas 12
- Ulangan Harian Penjas PJOK SMA Kelas 11
- PAS Tema 2 SD Kelas 5
- Penilaian Harian PAI SD Kelas 5