Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia



SMA Kelas 10 / Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Sebuah teks laporan hasil observasi dapat dikatakan ideal, jika memenuhi kriteria-kriteria berikut, kecuali….

A. memiliki struktur teks yang lengkap

B. memanfaatkan konjungsi atau kata penghubung yang tepat

C. memiliki tata bahasa yang lengkap

D. pengelompokkan kata dilakukan berdasarkan kriteria tertentu

E. memfungsikan kelompok kata dan jenis kata sesuai keperluan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : d | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: PAT Bahasa Indonesia SD Kelas 4

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal no.10 s.d 12

Tanaman Cabai

Di kebun sekolah tumbuh dua jenis tanaman cabai.

Cabai keriting dan cabai rawit.

Kedua pohon cabai bentuknya hampir sama.

Daun kecil dan batangnya tidak terlalu tinggi.

Warna buahnya pun sama.

Cabai yang masih muda warnanya hijau,

cabai yang sudah tua warnanya merah.

Tetapi bentuk dan ukuran buahnya jauh berbeda.

Bentuk cabai keriting agak berkerut dan panjang.

Sedangkan cabai rawit lurus, kecil, dan pendek.

Cabai yang masih muda berwarna ….

A. Merah

B. Hijau

C. Kuning


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: