Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Ketimpangan sosial membawa dampak positif dan negatif dalam kehidupan masyarakat. Berikut ini yang bukan termasuk dampak negatif dari ketimpangan sosial adalah…
A. Membuat suatu wilayah menjadi sejahtera
B. Wilayah tersebut tingkat pendidikan toleransi yang rendah
C. Interaksi antar masyarakatnya kurang begitu baik
D. Mendorong wilayah lain yang kurang maju untuk dapat bersaing
E. Munculnya sifat curigan di wilayah tersebut
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS Sosiologi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
Mode dalam berpakaian terus mengalami perubahan yang signifikan tanpa dapat ditebak, bahkan kecepatannya dapat melebihi perubahan dalam bidang perekonomian. Hal tersebut menunjukkan bahwa gejala sosial dapat juga bersifat ….
A. Beraneka ragam
B. Kompleks
C. Kualitatif
D. Dinamis
E. Objektif
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Harian Tema 1 Sub Tema 4 - SD Kelas 1
- Kuis Penjaskes PJOK SD Kelas 4
- PAS Prakarya SMP Kelas 8
- UTS PPKn SMA Kelas 12
- Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 3
- IPS SMP Kelas IX
- Sejarah Peminatan SMA Kelas 12 IPS
- Ulangan Bahasa Sunda Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- Statistika - Matematika SD Kelas 4