Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Pak Hadi dan Bu Fani mengajarkan anaknya untuk mematuhi tata tertib di rumah. Salah satu tata tertibnya adalah tidak pulang ke rumah terlalu malam. Pak Hadi dan Bu Fani menginginkan anaknya tumbuh menjadi pribadi yang disiplin dan tidak mudah terjerumus kedalam perilaku menyimpang. Pola sosialisasi yang dilakukan Pak Hadi dan Bu Fani termasuk sosialisasi ….
A. Tidak langsung
B. Sekunder
C. Otoriter
D. Formal
E. Primer
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi
Tentukan faktor pendorong interaksi sosial!
Desti merasa sedih karena temannya sakit.
a. simpati
b. Sugesti
c. motivasi
d. empati
e. imitasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Try Out IPA 2 SD Kelas 6
- UTS Ekonomi SMA Kelas 10
- Wawancara - Bahasa Sunda SD Kelas 6
- Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7
- Seni Musik - Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Sholat Tarawih dan Tadarus - PAI SD Kelas 5
- Lapisan Bumi - IPA SMP Kelas 7
- Khitan - PAI SD Kelas 4
- PTS Korespondensi SMK Kelas 10
- PAT PPKn Tema 9 SD Kelas 5