Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Siswa kelas VII sebuah SMP diminta gurunya untuk menggali informasi dari internet atau perpustakaan. Dari 64 siswa, 48 siswa memilih menggali informasi melalui internet dan 16 siswa memilih mencari di perpustakaan. Pernyataan berikut benar untuk masalah di atas, kecuali ….
A. Seperempat dari siswa membaca di perpustakaan
B. B. Perbandingan banyak siswa yang menggunakan internet dengan yang ke perpustakaan adalah 4 : 1
C. Siswa yang menggunakan internet 32 lebih banyak daripada yang ke perpustakaan
D. Banyak siswa yang menggunakan internet 3 kali lipat dari yang ke perpustakaan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS Bahasa Inggris Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
You want to borrow a dictionary from your teacher.
Request : ………………
_
A. Can you borrow me a pencil, Sir?
B. Can you borrow me your dictionary, Sir?
C. Can I help you, Sir?
D. Can I bring your dictionary, Sir?
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Harian Seni Budaya SD Kelas 5
- Penilaian Tengah Semester Bahasa Inggris SD Kelas 4
- Keanekaragaman Hayati dan Klasifikasi - Biologi SMA Kelas 10
- Penilaian Harian Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- MID Semester 1 Ganjil IPS SMP Kelas 9
- PTS PAI SMP Kelas 9
- PAI SD MI Kelas 3
- Penjaskes PJOK SD Kelas 1
- PAT Matematika SMP Kelas 7
- Penilaian Harian PAI SD Kelas 6