Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Perhatikan penggalan puisi berikut ini!
Ini dari kami bertiga
Pita hitam pada karangan bunga
Sebab kami ikut berduka
Bagi kakak yang ditembak mati
Siang tadi
Suasana yang terkandung dalam puisi tersebut adalah ….
A. sedih
B. gembira
C. kecewa
D. bingung
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UAS IPA SMP Kelas 9
Penggolongan tanah lempung, tanah liat dan pasir atau pun campuran ketiganya disebut..
A. Tekstur tanah
B. Humus tanah
C. Komposisi tanah
D. Struktur tanah
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Teorema Phytagoras - Matematika SMP Kelas 8
- Aktivitas Air - Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Pandhawa - Bahasa Jawa SD Kelas 3 KD 3.3
- Bahasa Jawa SD Kelas 1
- Interaksi Antarnegara Asia - IPS SMP Kelas 9
- PAS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- Penjas PJOK SD Kelas 6
- Cerpen dan Novel - UTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- SDA (Sumber Daya Alam) - Geografi SMA Kelas 11
- UTBK Sejarah SMA Kelas 12