Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Gambar di atas merupakan penandatanganan kesepakatan bersama (ASEAN TOURISM AGREEMENT) yang diselenggarakan di Thailand adalah salah satu bentuk kerja sama negara – negara ASEAN di bidang…
A. Politik-keamanan
B. Ekonomi
C. Sosial budaya
D. Hukum
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: IPS Bab 3 SMP Kelas 8
Kebangkitan ekonomi kelautan Indonesia ditandai dengan perubahan paradigma pembangunan nasional dari land-based development menjadi ocean-based developement. Apakah arti dari ocean-based developement?
A. Pembangunan berbasis daratan
B. Pembangunan berbasis masyarakat
C. Pembangunan berbasis kelautan
D. Pembangunan berbasis komunitas
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.