Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Bahasa Indonesia (Acak)
Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
(1) Pecahkan telur pada bumbu yang ditumis, lalu aduk rata.
(2) Masukkan nasi putih, kemudian aduk lagi sampai bumbu tercampur.
(3) Haluskan bumbu-bumbu.
(4) Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak.
Urutan langkah-langkah membuat nasi goreng adalah….
A. (4) – (2) – (1) – (3)
B. (3) – (4) – (1) – (2)
C. (3) – (1) – (4) – (2)
D. (4) – (1) – (2) – (3)
E. (1) – (2) – (3) – (4)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7
Sebuah tulisan yang bersifat khayalan berarti….
A. hal yang diceritakan tidak benar-benar terjadi
B. hal yang diceritakan mungkin terjadi tapi lebih sering terjadi
C. hal yang diceritakan suatu saat akan terjadi
D. hal yang diceritakan pernah terjadi, tetapi tidak untuk saat ini
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Try Out USBN Seni Budaya SMA Kelas 12
- Matematika Tema 1 dan 2 SD Kelas 2
- Renang - Penjaskes PJOK SMA Kelas 12
- Pengukuran Sudut - Matematika SD Kelas 4
- PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 3
- Perbandingan dan Skala - Matematika SD Kelas 5 Semester 1
- PTS 1 Ganjil Bahasa Jawa SD Kelas 4
- PTS Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Ulangan IPS SD Kelas 6
- UAS Administrasi Umum SMK Kelas 10