Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sosiologi (Acak)
Contoh kejahatan tanpa korban adalah…
A. koruptor
B. sabung ayam
C. mafia migas
D. pembunuhan
E. penculikan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Pemecahan Masalah Konflik dan Kekerasan - Sosiologi SMA Kelas 11
Konflik yang terjadi di Indonesia dapat diminimalisasi dengan…
A. pembangunan materiel yang tangguh
B. kesejahteraan hidup meningkat
C. pejabat bersih dan berwibawa
D. mengamalkan nilai-nilai Pancasila
E. pembangunan berdasarkan pemerataan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS Semester 1 Ganjil - Matematika SD Kelas 6
- Penjas PJOK SD Kelas 6
- Gerak Ritmik - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- Ulangan Matematika SD Kelas 2
- Peta - Geografi SMA Kelas 10
- Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- Teknologi Layanan Jaringan - TIK SMA Kelas 11
- PTS Bahasa Arab Semester 2 Genap MI Kelas 5
- Ulangan IPS Tema 9 SD Kelas 6
- SKI (Sejarah Kebudayaan Islam) - MTs Kelas 7