Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Fisika (Acak)
Sebuah bejana tembaga dengan volume 100 cm3 diisi penuh dengan air pada suhu 30oC. Kemudian keduanya dipanasi hingga suhunya 100oC. Jika α tembaga = 1,8 × 10-5/oC dan γ air = 4,4 × 10-4/oC. Berapa volume air yang tumpah saat itu?
a. 0,008 cm3
b. 0,04 cm3
c. 1,08 cm3
d. 2,702 cm3
e. 10,18 cm3
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Elastisitas dan Hukum Hooke - Fisika SMA Kelas 11
Perhatikan gambar susunan pegas! Pegas-pegas dalam susunan adalah identik dan masing-masing memiliki konstanta sebesar 200 N/m. Maka konstanta gabungan susunan pegas tersebut adalah …
A. 100 N/m.
B. 200 N/m
C. 400 N/m
D. 800 N/m
E. 1.600 N/m
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- CPNS - Aljabar
- Sosiologi Semester 2 Genap SMA Kelas 11
- Hak Atas Kekayaan Intelektual - PKK SMA Kelas 11 KD 3.3
- Termokimia SMA Kelas 11
- PTS Seni Budaya SMP Kelas 7
- Penilaian Tengah Semester PAI SD Kelas 5
- Prakarya - SMP Kelas 9
- PTS PAI Dunia Islam SD Kelas 1
- Ulangan Harian Penjaskes PJOK Tema 7 SD Kelas 3
- PTS Bahasa Inggris SMA Kelas 11