Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Sifat totipotensi merupakan kemampuan sel-sel tumbuhan untuk…
A. Berdiferensiasi membentuk daun
B. Bereproduksi dengan biji
C. Tumbuh menjadi individu baru
D. Berkembang biak secara generatif
E. Membentuk tunas
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 1 Ganjil MID UTS Biologi SMA Kelas 12
Berikut ini yang merupakan fungsi protein adalah….
a. sebagai komponen pembentuk vitamin
b. sebagai bahan penghasil energy
c. sebagai bahan pelarut vitamin
d. sebagai pembawa sifat menurun
e. sebagai bahan pembentuk gugus prostetik
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn SMA Kelas 10 KD 3.4
- Pengetahuan Dasar Pemetaan, PJ, dan SIG - Geografi SMA Kelas 10
- PKn Tema 5 SD Kelas 5
- Kimia Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- Pronouns (Kata Ganti) - Bahasa Inggris
- IPS Tema 3 SD Kelas 5 KD 3.2
- PAT Akidah Akhlak MTs Kelas 7
- UTS Matematika SD Kelas 5
- PAT Sosiologi SMA Kelas 10
- Bahasa Mandarin - Tempat dan Arah