Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Sewaktu mengeluarkan napas, otot tulang rusuk berelaksasi, tulang dada turun sehingga rongga dada mengecil, berarti tekanan udara membesar dan udara keluar dari paru-paru. Pernapasan ini disebut …….
A. Pernapasan dalam
B. Pernapasan luar dan dalam
C. Pernapasan seluler
D. Pernapasan perut
E. Pernapasan dada
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Pembibitan dan Kultur Jaringan - UTS Biologi SMA Kelas 12
Ciri fisik benih bermutu adalah, kecuali….
A. Bentuk, ukuran dan warna seragam
B. Permukaan kulit benih harus bersih dan mengkilat
C. Tidak bercampur dengan benih hampa
D. Bercampur dengan kotoran seperti tanah, sisa kulit, biji rumput
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PKn SMP Kelas 8
- PPKn Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 3
- Penjumlahan dan Pengurangan - Matematika SD Kelas 1
- Benua
- PTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SD Kelas 5
- PTS IPA SMP Kelas 7
- Ulangan Harian Bahasa Jepang SMA Kelas 12
- Bab 2 Bahasa Inggris SD Kelas 6
- Try Out US Matematika SMP Kelas 9
- Ulangan Matematika SD Kelas 2