Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Sosiologi SMA Kelas 11 / Soal no. 195 dari 240

Sekarang ini penjahat semakin berani melakukan kekerasan dengan kualitas dan kuantitasnya cenderung meningkat. Dari contoh itu, salah satu lembaga pengendalian sosial yang belum berfungsi maksimal adalah ….
a. lembaga agama
b. pendidikan formal
c. adat istiadat
d. hukum formal
e. keluarga inti

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #14555 : Ujian Semester 1 (UAS) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP / MTs Kelas 8

Tahap berikut yang tidak dialami dalam metamorfosis tidak sempurna adalah ….

A. telur

B. nimfa

C. pupa

D. imago


Soal #55753 : Bahasa Inggris SD Kelas 5

(dimanakah) … Do you live?

A. What

B. Where

C. Why

D. Whi

Soal #16687 : Ujian Tengah Semester 1 Ganjil (UTS / MID) IPA SD / MI Kelas 6

Tempat untuk melindungi flora dan fauna adalah …
a. Cagar Alam
b. Suaka Margasatwa
c. Taman Nasional
d. Kebun Binatang


Soal #38769 : Tema 2 - SD Kelas 5

Di bawah ini yang bukan hak sebagai warga masyarakat yaitu …

A. membantu tetangga yang kesulitan

B. hidup bebas dan damai

C. menikmati lingkungan bersih

D. memilih dan menjalankan agama


Materi Latihan Soal Lainnya: