Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Prakarya dan Kewirausahaan SMA Kelas 12 / Soal no. 12 dari 15

Anda dapat membuka layanan delivery, yaitu dengan membuka pesanan produk pagelaran dalam bentuk penjualan besar melalui media telepon, online, maupun pesan secara langsung, dan memgantarkan penjualan sesuai pesanan. Kegiatan promosi yang dilakukan disebut…

A. public relation

B. sales marketing

C. direct marketing

D. adverstising

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #92769 : PPKn Bab 4 SMP Kelas 8

Tokoh Belanda yang tersadar akan keadaan bangsa Indonesia akibat penjajagan yang terkenal dengan bukunya Max Havelaar adalah …
A. Baron Van Houvell

B. Mr. Van Deventer

C. Edward Douwes Dekker

D. Van De Bosch


Soal #38834 : Penilaian Harian - IPS SMP Kelas 8

Kondisi alam dengan hamparan dataran serta lautan, rangkaian pegunungan yang menjulang tinggi, dan keanekaragaman hayati di dalamnya dapat dimanfaatkan sebagai modal kerja sama antar negara-negara anggota ASEAN yaitu di sektor …

A. industri

B. pertanian

C. Budi daya ikan

D. pariwisata

Soal #35363 : Bahasa Indonesia SD Kelas 1

Gambar diatas menunjukkan adi sedang

A. BERMAIN

B. BELAJAR

C. MAKAN

D. MANDI


Soal #62140 : Seni Rupa - Seni Budaya SMP Kelas 7

Motif berikut termasuk dalam dekorasi …

A. flora

B. fauna

C. manusia

D. geometris


Materi Latihan Soal Lainnya: