Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Kegiatan Ekonomi - IPS SD Kelas 4

Berikut ini merupakan alur suatu barang yang benar adalah ….

A. produsen-agen-pedagang besar-pengecer-konsumen

B. konsumen-produsen-agen-pedagang besar-pengecer

C. produsen-konsumen-agen-pedagang besar-pengecer

D. agen-konsumen-pedagang besar-pengecer-produsen

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #76788 : Penilaian Akhir Semester 2 Genap PPKn SD Kelas 3

bagiak adalah makanan khas dari ….

A. Papua

B. Jawa Timur

C. Jawa Barat


Soal #154331 : Sumatif PPKn SD Kelas 5 Semester 2 Genap

Rumah adat ini berbentuk dasar lingkaran dengan rangka kayu dan beratap kerucut. Rumah ini juga dibangun tanpa jendela dan hanya memiliki satu pintu yang bertujuan untuk melindungi diri dari suhu dingin. Rumah adat ini bernama … . dan berasal dari … .

A. Honai dari Papua

B. Krong Bade dari Aceh

C. Lamin dari Kalimantan Timur

D. Selaso jatuh kembar dari Riau

Soal #95029 : Review PAI SD Kelas 1

Allah mencintai dan menyayangi ….

A. semua makhluk-Nya

B. orang yang kaya

C. orang yang pandai saja


Soal #121638 : UH 1 IPS SD Kelas 6

Hasil pertambangan utama negara Malaysia adalah …

A. Nikel

B. Timah

C. Emas

D. Bouksit


Materi Latihan Soal Lainnya: