Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : Pengetahuan Umum #6

Negara-negara yang dilalui oleh sirkum pasifik adalah….

A. Filipina dan Indonesia

B. Thailand dan Singapura

C. Myanmar dan Vietnam

D. kamboja dan laos

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #156058 : IPA SMP Kelas 7

jamur memiliki fungsi slah satunya dalam pembuatan tempe yaitu jamur…

A. Rhizopus Orizae

B. VoVariella

C. Saccharomyce cerevisae

D. Rhizopus Sp


Soal #120005 : Persiapan PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 4

Habisnya masa kecil dan sampainya seseorang pada batas dimana ia dikenai kewajiban melaksanakan ibadah disebut….

A. kanak-kanak

B. remaja

C. balig

D. tua

Soal #40020 : PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 6

Salah satu cara menyampaikan pendapat yang baik adalah …

A. menyampaikan ide dengan suara sekeras mungkin

B. mengacungkan tangan untuk meminta izin bicara

C. langsung maju ke depan agar menjadi perhatian

D. menyela perkataan peserta musyawarah


Soal #72585 : TIK SMA Kelas 10

Sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk menyelesaikan sebuah masalah di sebut :

A. Proses

B. Program

C. Algoritma

D. Step

E. Diagram


Materi Latihan Soal Lainnya: