Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / Tema 4 SD Kelas 6

Ancaman globalisasi ekonomi terhadap negara-negara miskin akan muncul dalam bentuk ….

A. Terciptanya sistem demokratisasi internasional dalam negara

B. Semakin lunturnya nilai-nilai sosial budaya asli daerahnya

C. Terwujudnya ketidakadilan dalam bidang sosial ekonomi

D. Berkurangnya peranan negara terhadap warga negara

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #75797 : Ulangan Teks Persuasif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Untuk membujuk pembacanya agar mau melakukan sesuatu yang dikehendaki oleh si penulis, merupakan tujuan dari ….

A. paragraf narasi

B. paragraf deskripsi

C. paragraf eksposisi

D. paragraf persuasi


Soal #119142 : Seni teater - Seni Budaya SD Kelas 4

Fabel yang berasal dari suatu daerah dan telah menyebar hingga ke seluruh pelosok tanah air disebut ….

A. fabel lokal/kedaerahan

B. fabel Nusantara

C. fabel internasional

D. mitos

Soal #148665 : Jati Diri dan Lingkungan - PPKn SD Kelas 5

Mengapa penting untuk memahami keberagaman budaya?

A. Supaya bisa menyembunyikan identitas asli

B. Agar dapat menghargai perbedaan, memperluas wawasan, dan memperkaya pengalaman hidup.

C. Karena orang lain mengatakan begitu

D. Agar bisa meniru orang lain


Soal #7420 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD/MI Kelas 3

Kayu menjadi keropos akibat ….
a. pengasapan
b. pembakaran
c. pemanasan
d. pelapukan


Materi Latihan Soal Lainnya: