Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Untuk dapat memahami persitiwa sejarah yang telah lampau maka digunakan berbagai pendekatan dan cara, salah satunya seperti yang dilakukan oleh seorang guru sejarah berikut ini : Bu Veni akan membahas materi tentang sejarah tanam paksa dengan meminta peserta didik untuk membuat urut urutan waktu berlangsungnya sistem Tanam Paksa secara kronologis sejak dimulainya sampai berakhirnya program tanam paksa ( rentang waktu dari tahun 1830 – 1870 ) .Hal yang dilakukan oleh bu Veni dalam mengungkapkan sejarah Tanam Paksa diatas menggunakan pendekatan ….
A. diakronis
B. sinkronis
C. causalitas
D. pengulangan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Geografi SMA Kelas 12 IPS › Lihat soalwilayah terdiri atas wilayah formal dan fungsional parameter wilayah fungsional yaitu…
A. Penduduk,pusatpertumbuhan,dan jaringan
B. Perpindahan, pusatpertumbuhan, jaringan
C. Interaksi,sumber dayalam,dan infastruktur
D. Penggunaan lahan,jaringan,dan perpindahan
E. Penduduk,penggunaan lahan,dan jaringan5
Kuis Bahasa Indonesia SD Kelas 2 › Lihat soal
Bacalah puisi di bawah ini!
Lihat kebunku
penuh dengan bunga
Ada yang putih dan ada yang merah
setiap hari kusiram semua
Mawar melati semuanya indah
Makna kata kebun pada puisi tersebut adalah ….
A. Sebidang tanah yang ditanami pohon musiman
B. mulai berkembang dan menjadi terbuka
C. tanah yang dijadikan tempat berkumpul
Materi Latihan Soal Lainnya:
- MID Semester Bahasa Inggris MA Kelas 11
- Benua Eropa
- PAT Matematika SD Kelas 4
- Cara Makhluk Hidup Melindungi Diri - IPA SD Kelas 6
- Ulangan Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Bahasa Indonesia Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
- PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 6
- PTS PPKn SMP Kelas 9
- UH Bahasa Indonesia Tema 8 SD Kelas 5
- UTS Tema 1 SD Kelas 2
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.