TIK Bab 5 SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda TIK Bab 5 SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Cara menyisipkan gambar menggunakan From File :
A. Alt + I lalu O
B. Alt + I lalu S
C. Alt + I lalu F
D. Alt + I lalu P
Jawaban:
Fungsi di microsoft word untuk mengoreksi teks yang salah dalam pengetikan adalah . . . .
A. Auto Teks
B. Auto Correct
C. Word Art
D. Drop Cap
Jawaban:
Menu yang digunakan untuk menentukan posisi nomor halaman adalah . . . .
A. Position
B. Alignment
C. Format
D. Page Numbers
Jawaban:
Gambar tersebut adalah salah satu contoh . . . .
A. Columns
B. Drop Cap
C. Word Art
D. Footnote
Jawaban:
Kemampuan microsoft word untuk melanjutkan proses pengetikan kata/kalimat secara otomatis adalah . . . .
A. Auto Teks
B. Auto Correct
C. Word Art
D. Drop Cap
Jawaban:
Bagian-bagian pada kotak Format Picture salah satunya adalah . . . .
A. Web
B. Word Art
C. Drop Cap
D. Custom Mark
Jawaban:
Footnote adalah . . . .
A. paket aplikasi (disebut object) Supaya dokumen lebih menarik dan inovatif
B. suatu teks yang tercetak dibagian bawah setiap halaman
C. suatu teks yang tercetak dibagian atas setiap halaman
D. catatan kaki dalam dokumen
Jawaban:
Menu yang digunakan untuk mengatur warna gambar Fill untuk isi gambar adalah . . . .
A. Size
B. Scale
C. Color and Lines
D. Picture
Jawaban:
Menu yang digunakan untuk membuat garis ditengah-tengah kolom adalah . . . .
A. Presets
B. Number of Columns
C. Line Between
D. Columns
Jawaban:
Gambar tersebut adalah salah satu contoh . . . .
A. Columns
B. Drop Cap
C. Word Art
D. Footnote
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #112546 : Pendidikan Kewarganegaraan SMA Kelas 10Lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia, tetapi bukan lembaga tertinggi negara adalah…
A. Presiden
B. MPR
C. BPK
D. DPR
› Soal #85862 : PHB Seni Budaya SMA Kelas 10
Karya seni yang lebih mengutamakan nilai estetisnya disebut seni … .
A. Applied art
B. Interior
C. Dwimatra art
D. Dekorasi
E. Fine art
Materi Latihan Soal Lainnya: