Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Perhatikan pantun berikut!
Jalan-jalan ke kota Paris,
Lihat rumah berbaris-baris.
Biarpun mati di ujung keris,
Asal dapat si hitam manis.
Komentar yang tepat atas kutipan pantun tersebut adalah…
A. Mana mungkin bahagia apabila mati.
B. Pantun ini belum sempurna karena belum bersajak silang.
C. Pantun ini perlu diubah sampirannya.
D. Isi pantun ini tidak bagus ditiru.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UH Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
Sebelum menyunting teks eksposisi, seseorang harus memahami dulu karakteristik dari teks eksposisi. Salah satunya adalah adanya argumentasi bersifat satu sisi. Maksudnya adalah…
A. Penulis memiliki satu argumen.
B. Penulis mendukung apa yang dibicarakan dalam tulisan
C. Penulis menolak apa yang dibicarakan dalam tulisan.
D. Penulis memihak pada satu sisi, mendukung atau menolak.
E. Penulis memiliki banyak argumen
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Majas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- PPKn Tema 7 SD Kelas 1
- PTS Matematika SMP Kelas 9
- Internet & Intranet - TIK SMP Kelas 9
- PTS Bahasa Inggris Semester 2 Genap SMA Kelas 10
- PAS Alquran Hadits MTs Kelas 8
- Pengolahan - Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- PPKn Tema 4 SD Kelas 5
- Ulangan Tema 8 SD Kelas 2
- PAS Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 6