Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Isi pesan singkat yang tepat dengan ilustrasi tersebut adalah ….
A. Undangan rapat harus dibuat untuk kegiatan OSIS selama tiga mingu kedepan.
B. Bentuk panitia pelasksanaan kegiatan Bulan Bahasa paling lambat satu minggu.
C. Edarkan undangan rapat untuk seluruh anggota OSIS hari ini dengan segera.
D. Segera buatkan undangan rapat pengurus OSIS menghadapi Bulan Bahasa.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
edang di kanan keris di kiri
Berselempang semangat yang tak bisa mati
Ini barisan tak bergenderang berpalu
Kepercayaan tanda menyerbu
————–
Penggalan puisi di atas melukiskan ….
a. semangat yang terbelenggu
b. sikap pasrah terhadap Tuhan
c. perjuangan tanpa senjata
d. semangat perjuangan yang pantang menyerah
e. perjuangan bangsa Indonesia yang penuh keprihatinan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Dimensi Tiga - Matematika SMA Kelas 11
- Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 6
- Tari - Remedial PTS Seni Budaya SMP Kelas 7
- Sistem Pencernaan - IPA SMP Kelas 8
- Tematik SD Kelas 5
- PAS Tema 5 SD Kelas 3
- Ujian Sekolah PPKn SMA Kelas 12
- Peradaban Yunani Kuno - Sejarah SMA Kelas 10
- Bangun Ruang - Matematika SD Kelas 6
- MID Semester Bahasa Inggris MA Kelas 11