Latihan Soal Online

Ulangan Kimia SMA Kelas 10

Latihan 15 soal pilihan ganda Ulangan Kimia SMA Kelas 10 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Antoine Lavoisier mengelompokkan unsur-unsur berdasarkan….

A. Sifat logam dan nonlogam

B. Kenaikan nomor atom

C. Kenaikan nomor massa

D. Kenaikan nomor atom dan kemiripan sifat

E. Kenaikan nomor massa dan kemiripan sifat


Jawaban:


Bilangan kuantum yang menyatakan kulit elektron dan tingkat energi adalah….

A. Utama

B. Azimut

C. Magnetik

D. Spin

E. Orbital


Jawaban:


Suatu atom unsur mempunyai jumlah proton 16, nomor atom unsur tersebut adalah…..

A. 15

B. 16

C. 17

D. 18

E. 19


Jawaban:


Konfigurasi elektron atom unsur A adalah K=2, L= 8, M=2, atom unsur A terletak pada…..

A. Golongan VIA, periode 2

B. Golongan VA, periode 2

C. Golongan IVA, periode 3

D. Golongan IIA, periode 3

E. Golongan IIA, periode 1


Jawaban:


Partikel bermuatan netral yang terdapat dalam inti atom adalah….

A. Proton

B. Inti atom

C. Elektron

D. Neutron

E. Atom


Jawaban:


Partikel bermuatan listrik negatif yang disebut dengan elektron ditemukan oleh……

A. Eugen Goldstein

B. J.J. Thomson

C. James Chadwick

D. Ernest Rutherford

E. Hans Geiger


Jawaban:


Nomor atom Natrium adalah 11, konfigurasi elektron atom Natrium adalah….

A. K=2, L=8, M=5

B. K=2, L=8, M=4

C. K=2, L=8, M=3

D. K=2, L=8, M=2

E. K=2, L=8, M=1


Jawaban:


Konfigurasi elektron atom unsur X adalah 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6, atom unsur X terletak pada periode….

A. 2

B. 3

C. 4

D. 5

E. 6


Jawaban:


Lajur vertikal dalam sistem periodik unsur modern disebut…..

A. Periode

B. Golongan

C. Nomor massa

D. Nomor atom

E. Lambang unsur


Jawaban:


Model atom Dalton ditunjukkan oleh nomor…..

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5


Jawaban: