Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4 dan kunci jawaban.
Pada zaman dahulu manusia mencari makan di antaranya dengan cara ….
a. Berburu di hutan
b. Membeli di pasar
c. Pesan online
d. Industri
Berikut adalah kebutuhan pokok manusia, kecuali ….
a. Rumah
b. Uang
c. Makanan
d. Pakaian
Dahulu manusia menggunakan alat tukar berikut ini sebelum ada uang, kecuali ….
a. Emas
b. Perak
c. Kulit hewan
d. Buah
Kebutuhan tambahan setelah kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi dinamakan kebutuhan ….
a. Utama
b. Tersier
c. Baru
d. Pilihan
Air termasuk kebutuhan ….
a. Primer
b. Tersier
c. Sekunder
d. Pilihan
Petani dan nelayan adalah contoh pekerjaan yang menghasilkan ….
a. Jasa
b. Barang
c. Mesin
d. Elektronik
Berikut yang bukan termasuk pekerjaan yang menghasilkan jasa adalah ….
a. Dokter
b. Montir
c. Pembuat roti
d. Perawat
Berikut ini yang tidak termasuk kebutuhan tersier adalah ….
a. Televisi
b. Kulkas
c. Kipas angin
d. Celana
Penduduk di daerah pantai banyak yang menjadi ….
a. Petani
b. Nelayan
c. Penjahit
d. Tukang kayu
Banyak yang menjadi petani sayuran dan bunga di daerah ….
a. Pantai
b. Danau
c. Dataran Rendah
d. Pegunungan
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.