Bahasa Mandarin SMP Kelas 7
Latihan soal pilihan ganda Bahasa Mandarin SMP Kelas 7 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Nada rendah merupakan nada ke …..
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban:
Yang merupakan contoh penulisan aksara dari kiri ke kanan adalah …..
A. 三
B. 什
C. 文
D. 十
Jawaban:
Contoh aksara yang memiliki goresan dasar horizontal (héng) adalah …..
A. 五
B. 八
C. 口
D. 九
Jawaban:
Nada tinggi datar merupakan nada ke …..
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban:
Yang merupakan contoh penulisan aksara dari atas ke bawah adalah …..
A. 大
B. 小
C. 人
D. 二
Jawaban:
Urutan guratan aksara Mandarin di bawah ini adalah BENAR, kecuali …..
A. dari kiri ke kanan
B. dari atas ke bawah
C. dari luar ke dalam
D. dari kanan miring ke kiri
Jawaban:
Yang merupakan contoh penulisan aksara dari bagian luar, lalu ke dalam, kemudian ditutup adalah …..
A. 国
B. 口
C. 八
D. 中
Jawaban:
Dalam bahasa Mandarin huruf “zh” dibaca …..
A. ce
B. ze
C. zhe
D. che
Jawaban:
Dalam bahasa Mandarin huruf “j” dibaca …..
A. ti
B. chi
C. ji
D. ci
Jawaban:
Dalam bahasa Mandarin huruf “p” dibaca …..
A. phe
B. pe
C. be
D. pi
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #37533 : Prakarya - SMP Kelas 8Berikut yang bukan ciri-ciri kerajinan bahan lunak yang baik adalah ….
A. Memiliki dimensi ukuran yang sangat besar
B. Berbentuk unik dan berkarakter
C. Bernilai fungsi sebagai hiasan
D. Bernilai praktis
› Soal #90806 : PTS PAI SMA Kelas 12
diantara 3 sifat yang seharusnya dimiliki dalam bermusyawarah, kecuali…
A. lemah lembut
B. berdiskusi dengan baik
C. tidak berlaku kasar
D. tidak menerima kritik
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS Prakarya SMA Kelas 11
- PTS Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Bahasa Indonesia Tema 3 SD Kelas 2
- PPKn Bab 2 SMP Kelas 9
- PTS Semester 1 Ganjil PPKn SD Kelas 6
- Vegetables - Bahasa Inggris SD Kelas 3
- PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- Waktu - Matematika SD Kelas 3
- Pengukuran - Matematika SD Kelas 3
- Satuan Berat - Matematika SD Kelas 3