Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
1) Karakteristik fisik dan kematangan biologis
2) Tekanan ekonomi
3) Lingkungan alam
4) Ilmu pengetahuan dan teknologi
Faktor yang menentukan kepribadian seseorang dalam masyarakat adalah…
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 Sosiologi SMA Kelas 12
Berikut ini hal-hal yang perlu dilakukan untuk mengantisipasi dampak negatif globalisasi, kecualiā¦.
a. menerima semua kebudayaan asing yang masuk
b. mencintai produk dalam negeri
c. mempertebal ideologi bangsa
d. meningkatkan keimanan
e. mencegah peredaran narkoba
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Prakarya SMP Kelas 7
- Ulangan Harian PAI SD Kelas 3
- Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Peluang - Matematika SMA Kelas 12
- Ulangan Harian Seni Budaya SD Kelas 6
- Iman Kepada Rosul - PAI SD Kelas 4
- Tema 6 Subtema 3 SD Kelas 2
- PPKn Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 6
- Persiapan PTS PKn SMP Kelas 9
- Seni Budaya Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5