Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Iman Kepada Rosul - PAI SD Kelas 4

Latihan soal pilihan ganda Iman Kepada Rosul - PAI SD Kelas 4 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Ada berapa jumlah Nabi dan Rasul yang wajib diketahui?

A. 22

B. 23

C. 24

D. 25


Jawaban:


Siapakah manusia pilihan Allah SWT yang diangkat sebagai utusan untuk menyampaikan firman-firmanNya kepada uman manusia agar dijadikan pedoman hidup ?
A. Khalifah

B. Ulil Amri

C. Nabi

D. Rasul


Jawaban:


Yang termasuk Nabi dan Rasul Allah Swt adalah:…

A.Adam, Idris, Nuh, Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya’qub, Yusuf, Yunus, Yusuf, Lut , Saleh, Hud, Dawud, Labarani, Sulaiman

B.Adam, Idris, Nuh, Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya’qub, Yusuf, Yunus, Yusuf, Lut , Saleh, Hud, Dawud, Sulaiman.

C.Adam, Idris, Nuh, Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya’qub, Yusuf, Yunus, Yusuf, Lu , Saleh, Hud, Dawud, Sulaiman, Ayyub, Musa, Harun, Syu’aib, Zulkifli, Ilyas, Zakaria, Yahya, Isa, dan Muhammad Saw.

D.Adam, Idris, Nuh, Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya’qub, Yusuf, Yunus, Yusuf, Lut , Saleh, Hud, Dawud, Bukhari, Sulaiman.


Jawaban:


Adapun tugas-tugas para Rasul Kecuali ?

A. Menyampaikan risalah dari Allah SWT

B. Memberi kabar gembira kepada orang mukmin dan memberi peringatan kepada orang kafir

C. Mengembala domba

D. Menunjukkan jalan yang lurus


Jawaban:


Makna beriman kepada Nabi dan Rasul adalah….

A.Membenarkan kenabian dan kerasulan para Nabi dan Rasul dengan pembenaran yang pasti tanpa disusupi keraguan sedikitpun.

B.Membenarkan kenabian dan kerasulan para Nabi dan Rasul dan risalah yang mereka bawa berasal dari Allah Swt, dengan pembenaran yang pasti tanpa disusupi keraguan sedikitpun.

C.Membenarkan bahwa para Nabi dan Rasul memiliki mukjizat dan mereka tidaklah terjaga dari dosa dan kesalahan

D.Menyakini bahwa para Nabi dan Rasul pasti mengalami kematian dan tempat mereka adalah surga.


Jawaban:


Al-Kitman adalah salah satu sifat mustahil bagi para Rasul yang memiliki arti ?

A. Bohong

B. Berkhianat

C. Menyembunyikan kebenaran

D. Bodoh


Jawaban:


Jumlah Nabi yang memiliki gelar Ulul Azmi ada 5 yaitu?

A. Nabi Adam as, Idris as, Nuh as, Hud as, dan Soleh as.

B. Nabi Nuh as, Ibrahim as, Musa as, Isa as, dan Muhammad SAW.

C. Nabi Ibrahim as, Luth as, Ismail as, Ishaq as, dan Ya’kub as.

D. Nabi Yusuf as, Ayub as, Syuaib as, Musa as, dan Harun as.


Jawaban:


Keajaiban-keajaiban yang dilakukan oleh para Nabi sebagai bukti kebesaran Allah agar umatnya mempercayainya dinamakan…

A. Wahyu

B. Mukjizat

C. Ulul Azmi

D. Jaiz


Jawaban:


As-Siddiq adalah salah satu sifat wajib bagi Rasul yang memiliki arti ?

A. Benar

B. Dapat dipercaya

C. Menyampaikan wahyu

D. Memiliki kecerdasan yang tinggi


Jawaban:


Berikut ini adalah sifat-sifat yang dimiliki oleh Nabi dan Rasul, kecuali:

A. Fato nah

B. siddik

C. amanah

D. Risywah


Jawaban:



nmr89928-1urutnmr89929-2urutnmr89930-3urutnmr89931-4urutnmr89932-5urutnmr89933-6urutnmr89934-7urutnmr89935-8urutnmr89936-9urutnmr89937-10urutnmr89938-11urutnmr89939-12urutnmr89940-13urutnmr89941-14urutnmr89942-15urutnmr89943-16urutnmr89944-17urutnmr89945-18urutnmr89946-19urutnmr89947-20urutnmr89948-21urutnmr89949-22urutnmr89950-23urutnmr89951-24urutnmr89952-25uruttotalx25x

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #124860 : Try Out 1 IPA SD Kelas 6


Hewan yang mengalami daur hidup seperti tampak pada gambar adalah ….

A. tomcat, lebah, capung, jangkrik

B. semut, kumbang, laba-laba, lalat

C. kupu-kupu, lebah, semut, kumbang

D. laron, kumbang, lalat, jangkrik


Soal #69097 : Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 4

Mendorong lemari sendiri lebih berat jika dibandingkan dengan mendorong lemari berdua karena…

a. Jumlah gaya lebih sedikit saat berdua

b. Jumlah gaya lebih besar saat berdua

c. Jumlah gaya lebih besar saat sendiri

d. Jumlah gaya sama saat sendiri maupun berdua


Materi Latihan Soal Lainnya: