Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perhatikan contoh-contoh yang berhubungan dengan perubahan budaya berikut ini.
1) inovasi
2) discovery
3) difusi
4) akulturasi
5) invention
Hal-hal tersebut dapat digeneralisasikan sebagai …
a. sistem pewarisan budaya leluhur
b. respon masyarakat terhadap perubahan
c. faktor pendorong perubahan budaya
d. akibat pembangunan nasional
e. faktor penentu kebudayaan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
Bu warsi menawar harga pakaian di pasar Sami Jaya. Hal tersebut merupakan bentuk interaksi sosial ….
A. Kerjasama
B. Bargaining
C. Koalisi
D. Kompromi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UAS PAI Semester 2 Genap SD Kelas 6
- UTBK Sejarah SMA Kelas 12
- UTS Tema 1 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 6
- Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Ulangan IPA SD Kelas 4
- UAS Administrasi Umum SMK Kelas 10
- Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara - PKn SMP Kelas 7
- Pengetahuan Umum SD
- PTS SKI (Sejarah Kebudayaan Islam) Semester 2 Genap MI Kelas 4
- Ulangan TIK SD Kelas 5