Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Pengaruh, pandangan, atau sikap yang diberikan seorang individu terhadap individu lain kemudian diterima, dituruti, dilaksanakan tanpa berpikir lagi secara rasional disebut …
a. simpati atau empati
b. akomodasi
c. indentifikasi
d. sugesti
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ulangan Harian Sosiologi SMA Kelas 10
Dalam masyarakat terdapat kelompok berdasarkan ciri sosial, politik, budaya, dan berlatar belakang profesi yang sama hidup berdampingan secara damai. Struktur sosial seperti masyarakat tersebut termasuk . . .
A. stratifikasi
B. intereksi
C. interaksi
D. konsolidasi
E. diferensiasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kelompok Sosial - Sosiologi SMA Kelas 11
- Gaya, Pengaruh Gaya, dan Energi alternatif - IPA SD Kelas 6
- Rumus Luas Persegi - Matematika SD Kelas 4
- Interaksi Antarnegara Asia - IPS SMP Kelas 9
- Diagram Venn - Matematika SMP Kelas 7
- Penilaian Akhir Semester Bahasa Jawa SD Kelas 3
- PAS Kimia Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
- Sirah Nabawi - SKI MTS Kelas 7
- Chapter 1 & 2 - Bahasa Inggris SMA Kelas 12
- Perbandingan dan Aritmetika Sosial - Matematika SMP Kelas 7