Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Di kota-kota besar seperti jakarta, banyak terjadi pembongkaran rumah-rumah liar dyang ada di bantaran sunga. Peristiwa tersebut termasuk pengendalian sosial yang disebut ….
a. represif
b. coersif
c. persuasif
d. preventif
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Agama akan menjamin seseorang masuk surga.
2) Agama mendorong umatnya untuk menjadi yang terbaik.
3)Agama melarang umatnya berbuat dosa.
4) Agama dapat dijadikan kekuatan batin yang hebat.
5) Dengan mengandalkan agamanya maka status sosialnya akan terus naik.
Lembaga keagamaan yang berkualitas dapat memepercepat mobilitas sosial yang menjadi alasan adalah nomor ….
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 1, 4, dan 5
d. 1, 3, dan 5
e. 2, 3, dan 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kegiatan Ekonomi - IPS SD Kelas 4
- Tema 2 Subtema 4 - Matematika SD Kelas 3
- UH Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- PTS PAI SD Kelas 1
- Ulangan PAS Bahasa Inggris SD Kelas 5 Semester 1 Ganjil
- Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat - Sosiologi SMA Kelas 10
- Kerajinan Limbah Keras - Prakarya SMP Kelas 8
- Kalimat - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Bahasa Indonesia Tema 5 SD Kelas 2
- Ulangan Tema 7 SD Kelas 5