Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Hutan Hujan Tropis banyak dijumpai di Indonesia yang menerima banyak curah hujan yang merata sepanjang tahun. Karena jenis flora yang ada didalamnya memerlukan curah hujan yang cukup tinggi, berdasarkan hal itu persebaran hutan hujan tropis di Indonesia terletak dipulau…
A. Kalimantan, Jawa, dan Nusa Tenggara
B. Sumatera, Sulawesi, dan Kalimantan
C. Sulawesi, Jawa, dan Nusa Tenggara
D. Sumatera, Kalimantan dan Nusa Tenggara
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sistem Gerak Manusia - Biologi SMP Kelas 8
Berdasarkan bentuknya, tulang dibedakan menjadi ….
A. tulang tengkorak, tulang badan, tulang anggota gerak
B. tulang pipa, tulang pipih, tulang pendek
C. tulang lengan atas, tulang tungkai bawah, tulang badan
D. tulang kompak, tulang keras, tulang rawan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PKn SMP Kelas 7
- Ulangan Bahasa Jerman
- Al-Quran Hadits MI Kelas 5 Semester 1
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 2
- Mobilitas Sosial - IPS SMP Kelas 8 part 2
- Pengukuran Panjang dan Berat - Matematika SD Kelas 4
- UAS Geografi SMA Kelas 11
- Geografi SMA Kelas 11
- PTS Tema 3 SD Kelas 6
- Penilaian Harian - Geografi SMA Kelas 10