Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Sebuah persegi panjang berukuran panjang 24 cm dan panjang diagonalnya 30 cm. Luas persegi panjang tersebut adalah …. cm².
A. 216
B. 360
C. 432
D. 720
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
Contoh perubahan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat di negara-negara ASEAN sebagai akibat perkembangan teknologi transportasi dan komunikasi pada aspek ekonomi adalah ….
A. perubahan sistem nilai dan norma
B. barang-barang asing semakin mudah dijangkau
C. maraknya perdagangan manusia
D. narkotika semakin mudah didapat
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 3 SD Kelas 6
- IPS Tema 7 SD Kelas 6
- Pembagian dan Perkalian - Matematika SD Kelas 3
- PTS Bahasa Jawa Semester 2 Genap SD Kelas 1
- Persiapan Ujian Sekolah SMA Kelas 12
- Pantomim - Seni Budaya SMP Kelas 8
- Administrasi Sistem Jaringan - UTS TIK SMA Kelas 12
- Kuis IPA SD Kelas 4
- PTS Bahasa Inggris SMA Kelas 11
- Manfaat Gotong Royong - PKn SD Kelas 5