Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Perhatikan gambar berikut
Deskripsi gambar tersebut yang tepat adalah
_
A. Hubungan kedua gambar tersebut adalah barang pengganti kedua barang tersebut memiliki nilai guna lebih jika digunakan bersama
B. Hubungan kedua gambar tersebut adalah barang komplementer kedua barang tersebut bisa saling menggantikan fungsinya
C. Hubungan kedua gambar tersebut adalah barang pelengkap kedua barang tersebut memiliki nilai guna lebih jika digunakan bersama
D. Hubungan kedua gambar tersebut adalah barang substitusi kedua barang tersebut bisa saling menggantikan fungsinya
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Teknologi Ramah Lingkungan - IPA SMP Kelas 9
Proses pengolahan minyak mentah menjadi berbagai produk bahan bakar seperti dalam gambar dilakukan dengan prinsip …..
A. filterisasi
B. kromatografi
C. destilasi
D. sublimasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PKn Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 6
- Tematik SD Kelas 5
- Pemecahan Masalah Konflik dan Kekerasan - Sosiologi SMA Kelas 11
- Bahasa Inggris Semester 2 Genap SD Kelas 2
- Fungi, Jamur - Biologi SMA Kelas 10
- Flora dan Fauna di Indonesia - IPS SMP Kelas 7
- Bahasa Indonesia SD Kelas 3
- Pola Keruangan Kota - Geografi SMA Kelas 12
- Puisi Rakyat - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Ulangan IPS SD Kelas 6