Perpustakaan SD Ceria dipenuhi siswa. Para siswa berkunjung ke perpustakaan saat jam istirahat. Beberapa siswa meminjam buku. Sebagian siswa memilih buku di rak. Beberapa siswa mengembalikan buku. Petugas perpustakaan mencatat siswa yang meminjam maupun mengembalikan buku.
Pernyataan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah ….
A. Semua siswa SD Ceria berkunjung ke perpustakaan.
B. Saat jam istirahat, para siswa berkunjung ke perpustakaan.
C. Sebagian besar siswa mengembalikan buku di perpustakaan.
D. Petugas mencatat para siswa yang meminjam buku.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Kalimat - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
Kalimat pemberitahuan yang tepat
A. Anak-anak sedang bermain di taman, ada yang bermain sepeda, bermain ayunan, dan bermain kelereng
B. Anak-anak, jangan bermain sepeda di taman
C. Mari kita bermain sepeda di taman
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Matematika SMP Kelas 8
- Matematika Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- IPS Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 6
- Ulangan Harian Penjas PJOK SMA Kelas 11
- PPKn SD Kelas 4
- IPS SMP Kelas IX
- Allah Maha Pencipta - PAI SD Kelas 2
- Basa Jawa SD Kelas 2
- Penilaian Akhir Semester Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Komunikasi Daring - TIK SMK Kelas 10