Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Kain ikat tenun dari Flores dibuat dengan cara tradisional. Prosesnya bermula pengolahan biji kapas menjadi benang. Benang kemudian ditenun menjadi kain. Selanjutnya diberi pewarna yang berasal dari berbagai tanaman.
Kalimat utama paragraf tersebut ada pada kalimat …
_
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD/MI Kelas 2
Kerajinan kemoceng dibuat menggunakan bahan dari ….
a. bulu ayam
b. kulit kerbau
c. ekor kuda
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Greetings - Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7
- PAI SD MI Kelas 3
- Ulangan Tema 9 SD Kelas 4
- Aksara Jawa - Bahasa Jawa SMA Kelas 10
- Keanekaragaman Hayati - Biologi SMA Kelas 10
- Penjaskes PJOK SMA Kelas 10
- PAS Seni Budaya SMA Kelas 10
- PPKn Bab 2 SMP Kelas 9
- US Bahasa Inggris SMA Kelas 12