Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Sebuah balok mempunyai volume 360 cm3. Jika luas alas balok tersebut berbentuk persegi dengan panjang salah satu rusuk nya 6 cm, maka tinggi balok tersebut adalah … cm.
A. 10
B. 15
C. 20
D. 30
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Penilaian Akhir Semester 2 Genap PPKn SD Kelas 5
Dalam kehidupan, manusia memerlukan bantuan orang lain, oleh karena itu manusia disebut makhluk ….
A. Individu
B. Sosial
C. Budaya
D. Ekonomi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bab 3 - PAI SMA Kelas 11
- Sastra Budaya - Bahasa Jawa SMA Kelas 11
- Pemanfaatan dan Bentuk Energi - IPA SD Kelas 4
- Bahasa Indonesia Tema 3 SD MI Kelas 5
- Dampak Kolonialisme dan Imperialisme - Sejarah SMA Kelas 11
- Remidial Seni Budaya SMP Kelas 9
- Fitokimia
- Tema 8 SD Kelas 1
- FPB dan KPK - Matematika SD Kelas 4
- Pengetahuan Dasar Pemetaan, PJ, dan SIG - Geografi SMA Kelas 10