Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP PPKn (Acak)
Bangsa Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang beragam. Hal ini tercermin dari semboyan Bhineka Tunggal Ika yang artinya berbeda-beda tetapi tetap satu. Keberagaman yang ada terdiri atas ….
A. keberagaman suku, agama, ras, dan antar golongan
B. keberagaman bahasa
C. keberagaman bangsa
D. keberagaman kepercayaan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS PKn SMP Kelas 7
Pelanggaran terhadap norma agama akan mendapatkan sanksi secara tidak langsung,artinya….
A. akan menerima sanksi nanti di akhirat
B. akan mendapat celaan dari masyarakat
C. akan dikucilkan dari pergaulan masyarakat
D. sanksi akan dijatuhkan kepada ahli warisnya
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS Seni Budaya SMP MTs Kelas 7
- Ulangan Harian Ekonomi SMA Kelas 11
- Produksi Pengolahan Hasil Hewani SMK Kelas 11 APHP
- Seni Budaya Semester 1 SD Kelas 6
- PAS DPIB - Konstruksi Jalan Jembatan SMK Kelas 11
- Nama Nama Hewan - Bahasa Arab MI Kelas 3
- Permintaan, Penawaran dan Pasar - IPS SMP Kelas 7
- Tema 1 - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 5
- PPKn Bab 3 SMP Kelas 9