Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Penjaskes Olahraga PJOK (Acak)
Perhatikan langkah-langkah berikut ini!!
– Persiapan: berdiri tegak langkah kaki kiri, kedua lengan lurus di samping badan, pandangan ke depan
– Gerakan : hitungan 1 langkahkan kaki kiri ke depan. Hitungan 2, terik kaki kanan dan dekatkan pada kaki kiri. Hitungan 3, langkahkan kaki kanan ke belakang. Hituungan 4, tarik kaki kiridann dekatkan pada kaki kanan
Langkah tersebut adalah cara melakukan gerakan…
A. Langkah kaki ke depan belakang
B. Langkah kaki ke samping
C. Melunjurkan kaki ke depan belakang
D. Mengayunkan kaki ke depan belakang
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Penjaskes PJOK Bab 1-10 SMP Kelas 9
Hilangnya kesadaran sementara karena otak kekurangan O2, lapar, terlalu banyak mengeluarkan tenaga dinamakan ….
A. Dehidrasi
B. Keracunan
C. Pingsan
D. Asma
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bahasa Jawa Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- UTS Seni Budaya SD Kelas 4
- Bahasa Indonesia Tema 8 SD Kelas 6
- Matematika Tema 3 SD Kelas 3
- PTS Penjaskes PJOK SD Kelas 3
- PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 3
- Tema 4 Subtema 3 SD Kelas 6
- Shalat Jumat - PAI SMP Kelas 7
- Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- PTS 1 IPS KD 3.3 Tema 2 SD Kelas 5