Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Sifat seseorang yang memberi sugesti pada orang lain umumnya ….
A. memiliki banyak teman
B. suka bergaul
C. berwibawa
D. ramah
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: IPS Bab 2 Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial SMP Kelas 7
Perhatikan pernyataan berikut.
- jumlah pelakunya lebih dari seorang, biasanya dua atau lebih.
- berlangsung secara timbal-balik.
- adanya komunikasi antarpelaku dengan menggunakan simbol-simbol yang disepakati.
- terjadinya perselisihan paham
- pembenaran publik
Ciri-ciri seseorang melakukan interaksi sosial ditunjukkan nomor ….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 3, 4, dan 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Arab Semester 2 Genap MTs Kelas 7
- Kuis Penjaskes PJOK SD Kelas 3
- MID Semester 1 Ganjil Penjas PJOK SMA Kelas 12
- Kimia SMA Kelas 12 IPA
- Ujian Sekolah Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Ujian Sekolah PKK (Produk Kreatifitas Kewirausahaan) SMK Kelas 12
- Kekongruenan dan Kesebangunan - Matematika SMP Kelas 9
- Penjaskes PJOK Bab 1-10 SMP Kelas 9
- Produk Kreatif dan Kewirausahaan - Prakarya dan Kewirausahaan SMA Kelas 12
- Vegetables - Bahasa Inggris SD Kelas 3