Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPA (Acak)
Ketika melakukan uji makanan dengan biuret, tampak muncul warna ungu pada bahan makanan. Hal ini menunjukan…
A. Makanan mengandung glukosa
B. Makanan mengandung karbohidrat
C. Makanan mengandung protein
D. Makanan mengandung lemak
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bunyi - IPA SMP Kelas 8
Saat berada diatas ketinggian, tentu akan banyak hal yang terlihat dan nuansa yang sejuk akan sangat terasa. Berteriak diatas bukit menjadi hal yang banyak dilakukan manusia, karena kepuasan terhadap keindahan alam dan hasil suara akan sangat terdengar sangat jelas. berteriak diatas bukit menjadi salah satu contoh….
A. Desah
B. Nada
C. Timbre
D. Gema
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pengayaan Tema 7 SD Kelas 5
- PAT Bahasa Sunda SMP Kelas 8
- Bentuk Molekul - Kimia SMA Kelas 10
- UH Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Seni Budaya Tema 8 SD Kelas 6
- Bahasa Jepang Semester 2 Genap SMA Kelas 11
- UN (Ujian Nasional) Geografi SMA Kelas 12
- PAS Tema 3 Semester 1 Ganjil SD Kelas 1
- Hakikat Demokrasi - PKn SMA Kelas 11
- PTS 1 - PPKn SMP Kelas 9