Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sosiologi (Acak)
Menurut Tonnies, gemeinschaft (paguyuban) dibedakan atas tiga tipe, yaitu …
A. ikatan darah atau keturunan, tempat tinggal, serta jiwa dan ideologi yang sama
B. tempat tinggal, profesi yang sama, dan kelas sosial yang sama
C. ikatan darah atau keturunan, status sosial, dan profesi yang sama
D. ideologi yang sama, tujuan yang sama, dan partai politik yang sama
E. tempat tinggal yang sama, suku yang sama, dan agama yang sama
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10
Berikut ini yang bukan merupakan ruang lingkup pengendalian sosial, yaitu pengawasan….
a. individu-individu
b. individu-kelompok
c. kelompok-individu
d. kelompok-kelompok
e. pengendalian diri
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- Pelajaran 3 : Jujur Disayang Allah - PAI SD Kelas 4
- Prakarya - SMA Kelas 10
- Teks Novel - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- Tema 1 Subtema 3 SD MI Kelas 4
- OTK Keuangan SMK Kelas 12
- Bab 3 & 4 - Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- UTS Seni Budaya SD Kelas 4
- UH IPS SMP Kelas 7
- Penilaian Harian Bab 4 - Sejarah Kebudayaan Islam SKI MI Kelas 3