Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA PPKn (Acak)
Diantara kelemahan pemerintahan pada masa Orde Baru adalah terjadinya praktik monopoli ekonomi, pembangunan ekonomi yang terpusat di Jawa, serta pembangunan ekonomi yang didasari oleh tekad untuk kepentingan individu.
Kelemahan seperti tersebut di atas terjadi di bidang ….
_
A. Politik
B. Ekonomi
C. Sosial dan budaya
D. Pertahanan dan keamanan
E. Hukum
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12 tahun 2014
Contoh pelaksanaan kebebasan melakukan kontrol sosial secara konstruktif adalah ….
A. Memprovokasi agar masyarakat melakukan demonstrasi yang destruktif
B. Mengkritisi kebijakan publik yang dikeluarkan pemerintah secara profesional
C. Membangun opini publik yang negatif tentang kepemimpinan nasional
D. Menyuguhkan berita yang bebas dari kepentinga penguasa negara
E. Meredam isu-su negatif yang muncul dalam kehidupan masyarakat
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Fiqih MI Kelas 5
- Ulangan Harian Bahasa Jawa SMP Kelas 9
- PTS Prakarya SMA Kelas 12
- Ulangan PAS Bahasa Inggris SD Kelas 5 Semester 1 Ganjil
- Cnidaria dan Porifera - Biologi SMA Kelas 10
- Kimia Semester 2 Genap - SMA Kelas 11
- Sistem Persamaan Linear Dua Variabel - Matematika SMP Kelas 8
- PAS Bahasa Inggris Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- Pribahasa - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Ujian Semester 1 Ganjil Tema 5 SD Kelas 4