Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Matematika (Acak)
Sebua bola dijatuhkan ke lantai dari ketinggian 3 meter. setiap kali memantul bola itu mencapai ketinggian 5/8 kali dari yang dicapai sebelumnya. Panjang lintasan yang dilalui bola tersebut mulai pantulan kedua sampai berhenti memenatul adalah …. meter
A. 3
B. 3,25
C. 5
D. 6
E. 6, 25
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Matematika SMA Kelas 12
Suatu kelas terdiri atas 40 siswa. Peluang seorang siswa tidak lulus tes Matematika adalah 0,4 dan peluang seorang siswa lulus tes Bahasa Inggris saja adalah 0,2. Peluang seorang siswa tersebut lulus Matematika atau Bahasa Inggris adalah …
A. 6 Siswa
B. 8 Siswa
C. 20 Siswa
D. 24 Siswa
E. 32 Siswa
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- USBN IPS SMP Kelas 9 Tahun Pelajaran 2020/2021
- Bangun Ruang Sisi Lengkung - Matematika SMP Kelas 9
- Basa Jawa SD Kelas 2
- PAT Matematika SD Kelas 6
- Teks Anekdot - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Tema 4 SD Kelas 6
- Sistem Organisasi Kehidupan - IPA SMP Kelas 7
- IPA Tema 6 SD Kelas 5
- Produk Kreatif dan Kewirausahaan - Prakarya dan Kewirausahaan SMA Kelas 12
- Pahlawan - Bahasa Jawa SD Kelas 3