Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Fisika (Acak)
Perhatikan gambar ini!
Sebuah balok dengan massa M berada pada bidang datar, baloktersebut ditarik oleh gaya sebesar 30 N ke kanan. Jika balok berpindah sejauh 50 cm maka usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut adalah… .
A. 10 J
B. 15 J
C. 20 J
D. 25 J
E. 30 J
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 (UAS) Fisika SMA Kelas 11
Bila hukum kekekalan energy berlaku untuk suatu system, maka…..
A. Jumlah energy kinetik dan energy potensial system adalah tetap
B. Energi kinetic system tidak berubah
C. Energi potensial system selalu berubah
D. Jumlah energy kinetic dan energy potensial system selalu berubah
E. Jumlah energy kinetic dan energy potensial system selalu berkurang
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn Tema 8 SD Kelas 3
- PKn Tema 4 Subtema 1 Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- Istilah-istilah Perubahan Sosial - Antropologi SMA Kelas 12
- Bahasa Mandarin SMP Kelas 7
- Fiqih MTs Kelas 8
- PAS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 5
- TryOut CPNS
- Akidah Akhlak MI Kelas 4
- Bahasa Indonesia Tema 2 Subtema 3 SD Kelas 5