Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Berikut ini yang bukan ciri-ciri jamur adalah….
a. inti sel eukariotik (memiliki membran inti)
b. dinding sel tersusun dari kitin
c. memiliki klorofil
d. beberapa jenis jamur memiliki zat warna
e. jamur multiseluler memiliki sel memanjang berupa benang yang disebut hifa
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTBK Biologi SMA Kelas 12
Rafflesia arnoldii merupakan tumbuhan parasit fakultatif
SEBAB
Rafflesia arnoldii tumbuh pada inangnya yaitu batang liana atau tumbuhan merambat
A. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
B. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak berhubungan
C. Pernyataan benar dan alasan salah
D. Pernyataan salah alasan benar
E. Pernyataan dan alasan keduanya salah
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 3 - IPS SD Kelas 6
- Tema 8 SD Kelas 2
- IPS SD Kelas 4 KD 3.2
- Rotasi, Revolusi, dan Gerhana - IPA SD Kelas 6
- Teks Cerpen - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- Kuis PPKn SMP Kelas 7
- Tekstil - Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Pengukuran Panjang dan Berat - Matematika SD Kelas 4
- Ulangan IPA SMP Kelas 8
- Kisah Nabi Yunus - PAI SD Kelas 6