Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Urutan istilah untuk kromosom yang sentromernya berada di tengah, di ujung, dan tanpa sentromer adalah…
A. metasentris, telosentris, asentris
B. akrosentris, asentris, telosentris
C. metasentris, submetasentris,akrosentris
D. metasentris, telosentris, sentris
E. telosentris.metasentris, asentris
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: US Biologi SMA Kelas 12
Perhatikan biji kacang-kacangan berikut ini!
Tanaman dari berbagai kacang-kacangan tersebut merupakan contoh keanekaragaman hayati di tingkat…
a. genetik
b. jenis
c. populasi
d. komunitas
e. ekosistem
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.