Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Garis yang memisahkan jenis fauna Indonesia bagian barat dengan bagian tengah adalah garis…….
A. Weber
B. Wallace
C. Khatulistiwa
D. Lintang
E. Bujur
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Biologi SMA Kelas 12 Tahun 2015
Pembabatan hutan bakau untuk dijadikan tambak ikan akan berdampak pada ….
A. Penduduk sekitar pantai banyak terserang penyakit malaria
B. Hasil tangkapan ikan nelayan menurun
C. Penghasila nelayan meningkat
D. Harga kayu bakau menurun
E. Populasi ikan meningkat
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPS Tema 1 Subtema 3 SD Kelas 5
- Tema 5 SD Kelas 2
- Penilaian Harian Penjas PJOK SD Kelas 4
- Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 3
- Ulangan IPA SMP Kelas 7
- UTS PAI SMP Kelas 8
- PAS Bahasa Inggris SD Kelas 2
- PAS Kimia Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
- Akidah Akhlak MI Kelas 4
- PTS Bahasa Jawa SD Kelas 1
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.