Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS PAI SMA Kelas 11 / Soal no. 19 dari 21

Berdasarkan Hadis Nabi Saw., silih bergantinya tahun dan bulan bukan sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah Swt. mengambil ilmu-Nya dengan cara……

A. minimnya kehadiran umat di seputar ulama

B. mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya

C. jauhnya umat dari para pakar yang membidangi ilmu tersebut

D. timbul kemalasan di sebagian besar para penuntut iptek

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #139209 : Kuis IPA 1 SD Kelas 5

Perhatikan gambar berikut!


Fungsi bagian tubuh yang ditunjuk oleh tanda panah adalah ….

A. menyimpan lemak sebagai cadangan makanan

B. menarik perhatian lawan jenis

C. alat mempertahankan diri dari musuh

D. menampung persediaan air sampai 130 liter


Soal #89334 : Simulasi PTS Semester 2 Genap PAI SD Kelas 2

Nabi Sholeh berpesan kepada kaumnya untuk tidak . . . unta betinanya

A. Membunuh

B. Memberi makan

C. Memberi minum

Soal #117360 : Prosa dan Puisi - Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Karya sastra yang bebas penulisannya dan tidak terikat oleh kaidah disebut ….

A. puisi

B. prosa

C. pantun

D. syair


Soal #69055 : Sirah Nabawi - SKI MTS Kelas 7

Cara yang dilakukan Nabi Muhammad Saw. dalam berdakwah adalah…

A. Dengan cara kekerasan

B. Dengan cara pemaksaan

C. Dengan cara sembunyi-sembunyi dan terang-terangan

D. Dengan cara berperang


Materi Latihan Soal Lainnya: