Perhatikan pernyataan berikut ini!
1. Kekuasaan legislatif (DPR) lebih kuat dari pada kekuasaan eksekutif
2. Menteri-menteri bertanggung jawab pada DPR
3. Kedudukan Kepala negara yanga sebagai lambang yang menjalankan kegiatan-kegiatan diluar pengelolaan kebijakan pemerintah
4. Dikepalai oleh seorang presiden sebagai pemegang kekuasaan eksekutif
5. Menteri-menteri hanya bertanggung jawab kepada presiden
Pernyataan tersebut yang merupakan ciri-ciri pemerintahan parlementer ditunjukkan pada nomor ….
A. 1, 2, dan 3
B. 2, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 5
D. 1, 2, dan 4

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #146348 : Rancangan Penelitian Sosiologi SMA Kelas 10Di dalam sebuah penelitian terdapat beberapa bab, mulai dari pendahuluan, kerangka konseptual, metodologi penelitian, pembahasan, dan kesimpulan. Berikut yang bukan termasuk empat pecahan inti yang harus dipenuhi dalam metodologi penelitian adalah…
A. Unit analisis
B. Jenis penelitian
C. Teknik analisis data
D. Pertanyaan penelitian
E. Teknik pengumpulan data
› Soal #76544 : Akidah Akhlak MI Kelas 4
Berbuat baik kepada teman merupakan perintah … .
A. Guru
B. Orang tua
C. Allah
D. Malaikat
› Soal #56118 : IPA Tema 7 SD Kelas 5Peristiwa perubahan wujud benda berikut memerlukan kalor, yaitu ….
A. mngkristal menguap, menyublim
B. mencair, menguap, menyublim
C. mencair, membeku, mengembun
D. mengkristal, mengembun, menguap
› Soal #135724 : Bahasa Inggris SMA Kelas 10 Semester Genap
Look at the picture, He is……
A. writing a letter
B. playing a game
C. listening to music
D. reading a novel
E. watching tv
Materi Latihan Soal Lainnya:
