Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH IPS 2 SMP Kelas 7 / Soal no. 7 dari 14

Bahan tambang yang ada di Indonesia digolongkan menjadi tiga golongan berdasarkan undang-undang. Berikut merupakan bahan tambang yang digunakan dalam kegiatan industri dan secara tidak langsung mempengaruhi hajat hidup masyarakat adalah …

A. perak

B. minyak bumi dan gas bumi

C. tembaga

D. batu kapur

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #143846 : Karbohidrat - Biologi SMA Kelas 12

Berikut beberapa senyawa karbohidrat:

(1) sukrosa

(2) glukosa

(3) fruktosa

(4) galaktosa

Hidrolisis sempurna dari laktosa akan menghasilkan

A. (1) (2) dan (3)

B. (1) dan (3)

C. (2) dan (4)

D. (4)

E. (2)


Soal #34423 : Soal SMP MTs Prakarya Kelas 7 Semester 2

Dilihat dari senyawanya kotoran manusia, kotoran hewan, kulit buah-buahan tergolong ke dalam limbah …

A. Polusi

B. Anorganik

C. Organik

D. Padat

Soal #111038 : PH Geografi Bab 3 SMA Kelas 10

Orang yang ahli dalam pembuatan peta disebut ….

A. Topografer

B. Geografer

C. Ahli geologi

D. Kartografer

E. Hidrografer


Soal #82828 : UH Pelajaran 3 PAI SD Kelas 4

Setiap manusia adalah pemimpin maka kelak akan dimintai…oleh Allah

A. Balasannya

B. Imbalannya

C. Pertanggung jawaban

D. Amalannya


Materi Latihan Soal Lainnya: