Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH 3 Bahasa Prancis SMA Kelas 10 / Soal no. 17 dari 22

Yang termasuk les panneaux d’interdiction adalah ….

A. Défense de traverser sur les voies

B. Allez tout droit

C. Tousser ou éternuer dans son coude

D. Silence s’il vous plaît

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #87571 : Menghitung Harga Pokok Produksi - PKK SMK Kelas 12

Sebuah usaha ayam geprek menjual 100 unit produk setiap hari dengan harga jual Rp11.000,00/per ayam dan HPP sebesar Rp8.000,00 per ayam. Selain dari penjualan ayam geprek, penjualan nasi, sayur, dan minuman memberikan keuntungan kotor sebesar Rp6.000.000,00 per bulan. Keuntungan kotor yang akan didapatkan usaha ayam geprek tersebut adalah…

A. Rp400.000,00

B. Rp300.000,00

C. Rp200.000,00

D. Rp500.000,00

E. Rp600.000,00


Soal #105948 : Kuis PPKn Bab 1 SMP Kelas 8

Istilah pancasila dalam bahasa Sansekerta, asal kata panca yang berarti ….. dan sila yang berarti sendi atau asas.

A. satu

B. tiga

C. empat

D. lima

Soal #128884 : Ulangan Harian IPA SMP Kelas 8

Perhatikan gambar skema pernapasan berikut ini!


Pernapasan ini disebut … .

A. Pernapasan dada saat ekspirasi

B. Pernapasan dada saat inspirasi

C. Pernapasan perut saat ekspirasi

D. Pernapasan perut saat inspirasi


Soal #127225 : Gaya & Gerak - IPA SD Kelas 4

Berikut ini adalah salah satu sifat gaya yaitu …

A. gaya dapat merubah bentuk benda

B. gaya merupaka dorongan

C. gaya adalah tarikan

D. gaya adalah pukulan


Materi Latihan Soal Lainnya: